Jika saya utarakan bahwa Jilbab dan Kerudung itu berbeda, maka ada seorang sahabat yang menjawab "apa bedanya?? dua-duanya sama-sama menutup kepala!"
"iyah betul itu persamaannya, dan perbedaanya adalah jika Kerudung itu Fashion, bisa berbagai macam bentuk sesuai dengan model, kalau Jilbab itu sendiri adalah penutup aurat bagian kepala sampai dengan dada."
Saya suka dengan jilbab trendy yang lagi ng-trend, tapi terkadang saya pilih-pilih style yang bisa menutup kepala dan dada, tentunya dengan style yang tidak berlebih-lebihan karena yaaa berlebih-lebihan itu menurut saya kurang bagus, dan saya memang kurang cocok :) saya suka berjilbab seperti muslimah pada umumnya Contohnya (Oki Setiana Dewi) jikapun ada sedikit style paling sedikit karena memang banyak sekali Inspirasi dari para Hijabers Comunity, yang saya pilih style yang Sederhana.
Oke Sobat semoga dengan ini sobat bisa mengerti apa perbedaan antara Jilbab dan Kerudung ^_^
Oke Sobat semoga dengan ini sobat bisa mengerti apa perbedaan antara Jilbab dan Kerudung ^_^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan Komentar Yaaa !